7 Cara Seru Rayakan Halloween di Rumah Aja – Hari halloween sebentar lagi akan tiba, karena masih dalam situasi masa pandemi, perayaan halloween sebaiknya dilakukan di rumah saja. Walaupun hanya di rumah, tetapi ada berbagai kegiatan seru yang bisa kamu lakukan bersama dengan teman atau keluarga pada saat halloween, loh. Penasaran apa saja kegiatan yang bisa kamu lakukan untuk rayakan halloween di rumah? Yuk, langsung simak …
5 Inspirasi Desain Kaos untuk Halloween di Rumah
5 Inspirasi Desain Kaos untuk Halloween di Rumah – Ingin merayakan halloween di rumah, tetapi malas untuk menggunakan kostum yang ribet? Tenang Citeeszen, kamu tetap bisa merayakan halloween di rumah dengan menggunakan pakaian yang anti ribet. Salah satu pakaian yang nggak ribet serta nyaman dan bisa kamu gunakan untuk merayakan halloween di rumah adalah kaos. Supaya tetap dapat kesan halloween-nya, kamu bisa menggunakan kaos dengan …
25 Ide Hadiah Halloween yang Bikin Spooky Spirit-mu Naik
25 Ide Hadiah Halloween yang Bikin Spooky Spirit-mu Naik – Citeeszen, hari halloween sudah semakin dekat, loh. Apakah kamu sudah mempersiapkan hadiah untuk diberikan kepada teman ataupun keluarga pada saat halloween? Kalau kamu masih belum mempersiapkan hadiah karena bingung, berikut ini adalah rekomendasi merchandise Tees.co.id dengan tema halloween yang bisa kamu berikan kepada orang-orang terdekatmu. Yuk, langsung simak rekomendasinya di bawah ini! 25 Ide Hadiah …
Halloween Virtual: Rayakan dengan Postcard Tees
Halloween Virtual: Rayakan dengan Postcard Tees – Perayaan halloween biasanya identik dengan menggunakan kostum dan menghadiri pesta, menonton film horror, mengunjungi rumah-rumah untuk mendapatkan permen atau coklat, mengukir atau mendekorasi labu kuning dan kegiatan lainnya. Citeeszen, apakah kamu sudah mempersiapkan diri untuk merayakan halloween yang jatuh pada tanggal 31 Oktober nanti? Walaupun masih dalam kondisi pandemi, kamu tetap bisa merayakan halloween secara virtual bersama teman-teman …
Tips Bikin Desain Mug yang Terlihat Hebat
Mug adalah salah satu drinkware yang biasanya digunakan sehari-hari untuk minum. Selain untuk minum, saat ini fungsi dan kegunaan dari mug sudah bertambah. Misalnya, digunakan untuk media promosi atau branding sebuah perusahaan, brand ataupun acara agar lebih dikenal oleh orang banyak. Kemudian, mug juga bisa berfungsi sebagai souvenir pernikahan, ulang tahun, ataupun acara-acara yang lainnya. Selanjutnya adalah sebagai hadiah, kamu bisa membuat custom mug khusus …
Cara Bikin Desain Topi yang Sesuai dengan Gaya Kamu
Cara Bikin Desain Topi yang Sesuai dengan Gaya Kamu – Topi merupakan salah satu aksesoris yang bisa mendukung penampilan kamu agar terlihat semakin stylish. Selain digunakan sebagai aksesoris fashion, ada banyak manfaat dan kegunaan topi saat kamu gunakan sehari-hari. Misalnya, melindungi kepala dan rambutmu dari sinar matahari yang terik, menutupi rambut saat sedang mengalami bad hair day terutama untuk para perempuan, topi juga bisa menjaga rambutmu …
Tips dan Trik Bikin Desain Sport Bottle yang Keren
Sport Bottle merupakan botol minum yang terbuat dari bahan alumunium, bisa dibawa saat pergi berolahraga ataupun saat melakukan aktivitas lainnya. Selain lebih sehat, membawa botol minum sendiri saat bepergian akan lebih hemat karena tak perlu membeli minuman di luar. Biasanya sport bottle terbuat dari bahan alumunium, sehingga botol ini sangat cocok untuk membawa minuman panas maupun dingin. Nah, supaya tampilan sport bottle yang akan kamu …
9 Hadiah Terbaik untuk Book Lovers Tapi Bukan Buku
Book Lovers biasanya adalah panggilan untuk mereka yang sangat mencintai buku atau merupakan seorang pecinta buku. Citeeszen, kamu punya teman, keluarga, pacar atau kerabat yang merupakan seorang book lovers? Mendekati hari spesialnya, tentu saja kamu ingin memberikan hadiah kepada mereka, kan? Nah, kalau memberikan buku pastinya mereka akan merasa senang sekali saat menerimanya, tetapi itu sudah sangat biasa. Yuk, coba berikan hadiah unik kepada mereka …
5 Tips Bikin Desain Merchandise Alumni
Reuni bersama dengan teman-teman lama memang paling asyik, apalagi jika sudah lama sekali tidak bertemu. Bisa kembali berbagi cerita dengan teman-teman seperti pada saat di bangku sekolah atau perkuliahan dulu. Eitsss, kalau bicara soal reuni, rasanya belum mantap jika tidak menggunakan kaos yang seragam dengan teman-teman alumni lainnya. Dengan menggunakan seragam reuni, bisa memberikan nilai tambah dan kesan tersendiri pada acara yang diadakan tersebut. Berikut ini …
Official Merchandise Masterchef Foel La Ode Telah Hadir di Tees.co.id
Official Merchandise Masterchef Foel La Ode Telah Hadir di Tees.co.id – Foel La Ode atau yang biasanya dikenal dengan nama La Ode, merupakan salah satu peserta Masterchef Indonesia season 8 yang berasal dari Sulawesi Tenggara. Dikenal sebagai kontestan yang unik dan mampu untuk menghasilkan sajian masakan yang baik serta menarik, sehingga Chef La Ode bisa bertahan hingga top 10 Masterchef Indonesia Season 8. Sebelum masuk …
7 Cara Daur Ulang T-Shirt Lama Kamu
7 Cara daur Ulang T-Shirt Lama Kamu – Semua orang pastinya memiliki T-Shirt di rumahnya. Bahkan ada juga yang memiliki banyak koleksi T-Shirt karena merupakan baju yang digunakan untuk beraktivitas sehari-hari. Terkadang, secara tidak sadar kita terus membeli kaos sampai akhirnya menumpuk di lemari dan ujung-ujungnya yang sudah lama dibeli malah tidak terpakai, karena terus menggunakan yang baru dibeli. Pada akhirnya, kaos-kaos tersebut hanya tersimpan di …
7 Ide Desain untuk Bikin Custom Satuan
7 Ide Desain untuk Bikin Custom Satuan – Apa itu custom satuan? Jadi, custom satuan adalah dimana kamu bisa membuat desain yang sesuai dengan keinginanmu. dimulai dari segi warna, desain, ukuran dan sebagainya dalam bentuk satuan. Hasil custom desain satuan bisa kamu cetak dalam bentuk produk atau merchandise, seperti kaos, hoodie, sweater, tumbler, mug, totebag, bantal, poster, scarf, lanyard, dan masih banyak lagi. Hal yang …
Berbagai Keperluan Membuat Merchandise Custom
Kebutuhan Custom Print Merchandise untuk Berbagai Kegiatan Apakah kamu pernah bertanya tanya, kenapa sih banyak perusahaan yang membuat kaos custom, mug custom, tumblr custom, lanyard custom, dan produk produk lain yang bertuliskan brand mereka? Sebenarnya kebutuhan custom print merchandise ini tidak untuk sekedar memamerkan nama brand mereka, tetapi ada alasan alasan lain dibalik itu. Mari kita lihat alasan apa saja yang membuat banyak perusahaan melakukan hal …
Cara Kreatif Ajak Patuhi Protokol Kesehatan ala Tees.co.id
Cara Kreatif Ajak Patuhi Protokol Kesehatan ala Tees.co.id – Situasi pandemi membuat kita harus lebih ekstra menjaga diri saat beraktivitas di luar rumah agar tidak mudah terpapar virus dengan cara menerapkan prokes ketat. Walaupun kasus positif virus Covid-19 sudah mulai menurun, tetapi virus tersebut masih ada di sekitar kita, maka itu kita masih harus mematuhi protokol kesehatan saat beraktivitas di luar rumah agar tidak terpapar oleh …
Hari Pos Sedunia, Ini 7 Rekomendasi Postcard untuk Berkirim Surat
Hari Pos Sedunia, Ini 7 Rekomendasi Postcard untuk Berkirim Surat – Teknologi yang berkembang semakin pesat membuat semua orang bisa berkomunikasi dengan mudah, bahkan dengan jarak yang jauh sekalipun. Hanya dengan menggunakan smartphone dan internet, orang-orang yang berada di berbeda pulau maupun negeri tetap bisa berkomunikasi dengan lancar. Dulu, sebelum hadirnya internet, salah satu cara berkomunikasi adalah dengan menggunakan surat atau kartu pos. Untuk saat …