Dekorasi rumah konon bisa nunjukin kepribadian si pemilik, lho. Soalnya, sebagai area privat, rumah sering juga digunakan sebagai area ekspresi diri. Kalau kamu fans film Star Wars, pasti pengen dong punya perabot bertema Star Wars di dalam rumah kamu? Bisa juga, bukan cuma kamu satu-satunya fans film ini yang ingin rumahnya penuh dengan barang bertema Star Wars. Nah, kemungkinan ini dimanfaatkan dengan baik oleh berbagai …
Featured Category Archives
8 Tips Memilih Oleh-oleh Mudik
Mudik nggak bisa kamu pisahin dengan oleh-oleh. Soalnya, selain menantikan kedatanganmu dengan selamat, keluarga di kampung halaman pasti juga mengharapkan buah tangan khas kota besar dari kamu. Tapi, oleh-oleh mudik nggak cuma apa yang kamu bawa dari kota ke desa lho. Kamu juga perlu membawa buah tangan ke kota untuk teman kantor ataupun tetangga. Kenapa? Aku juga nggak tahu sih, tapi saling memberi oleh-oleh sudah jadi …
5 Tips Nutrisi Sehat Saat Puasa
Nutrisi sehat mrupakan faktor penting yang nggak boleh kamu tinggalkan selama puasa. Jika selama ini kamu makan sahur dan buka dengan pilihan menu favorit tanpa mikirin nutrisinya, berarti aku nggak salah nentuin tema ini untuk kamu. Karena, kalau kamu nggak jaga kadar nutrisi dalam makanan saat buka atau pun sahur, bisa-bisa saat lebaran tiba kamu malah sakit Citeeszen. Padahal puasa sebenarnya bisa membuat tubuh lebih …
4 Hal Yang Kamu Butuhkan Untuk Outing Kantor
Outing kantor adalah kegiatan yang biasanya rutin diadakan sebuah perusahaan. Nggak mesti perusahaan gede aja lho yang mengadakan acara ini. Kalau kamu punya usaha mandiri dan punya karyawan, artinya kamu juga perlu bikin outing kantor. Fungsinya sih simpel, refreshing. Selain itu, acara seperti ini bisa meningkatkan kerjasama tim dan rasa saling percaya antara kamu dan karyawan. Harapannya sih, pulang dari outing karyawan kamu bisa lebih …
Cara Efektif Kode-in Gebetan
Kamu pasti pernah dengar ungkapan ‘jatuh cinta berjuta rasanya’, kan? Saat jatuh cinta, tiap orang akan merasakan perasaan yang berbeda satu dengan yang lainnya. Ada yang merasa selalu gembira, ada juga yang merasa sedih dan ragu. Bagaiamana dengan kamu? Seperti apa pun perasaan yang kamu rasakan, aku yakin setiap orang yang sedang jatuh cinta pasti akan mencoba mengirimkan ‘sinyal’ kepada sang gebetan kalau ada perasaan …
Tips Memilih Buku Untuk Pembaca Pemula
Citeeszen, tahukah kamu pada bulan Mei ini, kita memperingati hari buku nasional? Untuk itu aku ingin mengajak kamu untuk memilih buku bacaan dan mulai membaca. Apakah kamu suka membaca? “Sibuk” sering menjadi alasan untuk tidak membaca. Padahal ada banyak hal yang bisa kamu dapatkan dan pelajari dari membaca sebuah buku lho. Sayangnya, masih banyak orang menganggap kalau membaca itu identik dengan kegiatan sekolahan yang hanya …
7 Tips Merawat Kaos
Sebagai penggemar kaos, kamu pasti nggak ingin kaos favoritmu menurun kualitasnya kan? Meskipun pada akhirnya kaos akan termakan usia, tapi ada lho cara agar kaos kamu tetap terlihat sebagus baru meskipun sudah lama kamu miliki. Tapi aku tahu kamu gak mau dan gak ada waktu untuk tips yang ribet, kami sudah mengumpulkan 7 cara merawat kaos yang simple dan mudah untuk kamu lakukan berikut ini : 1. …
8 Alasan Kenapa Kamu Wajib Punya Tote bag
Kamu gemar mengoleksi tas? Sudah punya yang tipe apa saja? Udah punya tote bag belum? Belum? Waduh, tote bag itu adalah jenis tas yang tidak boleh tidak, harus ada di daftar koleksi tas milikmu lho. Tidak percaya? Ayo simak ulasan kenapa kamu wajib punya tote bag berikut ini. Ramah lingkungan Beralih dari memakai kantong plastik ke tote bag menunjukkan kepedulian kamu pada lingkungan. Tahu sendiri …
5 Jenis Tas yang Wajib Kamu Koleksi
Mau hangout bareng teman atau acara formal, tas adalah benda penting yang tidak bisa kamu tinggalkan. Selain punya peran fungsional untuk menampung barang-barangmu agar tidak berceceran, tas juga berfungsi sebagai penyempurna busana yang kamu kenakan. Tas juga banyak jenis dan peruntukannya lho. Coba tengok lemarimu, sudah punya 5 jenis tas ini berikut ini belum, karena mereka adalah item wajib buat kamu si modis. Tote bags …
5 Alasan Mengapa Anak Muda Harus Menggunakan Jasa Print Kaos
Zaman sekarang memiliki kaos yang unik adalah sebuah keharusan. Setiap anak muda harus kelihatan keren dan enggak ketinggalan zaman. Sayangnya, kaos yang keren konon harganya mahal. Harga-harga yang ada di distro atau gerai premium bisa bikin kamu tahan napas. Lantas, bagaimana cara biar tampil keren tapi kantong enggak kembang kempis? Caranya adalah dengan menggunakan jasa print kaos Berikut lima alasan yang mendasarinya. Membuat Lebih Kekinian …
7 Design Kaos Kekinian Ini Akan Membuatmu Lebih Mentereng
Yang membuat kaos jadi kelihatan bagus dan kekinian banget itu bukan harga atau dimana kamu membeli. Tapi desainnya. Kok, bisa? Bisa dong, design kaos adalah sesuatu yang penting dan akan menentukan apakah kaos layak jual atau enggak. Semakin bagus design kaos yang terpampang, maka semakin besar juga daya jualnya. Kalau permintaan kaos jadi tinggi, harganya bisa bikin kamu cenat-cenut. Oke, daripada kamu puyeng sama harga …
Hadiah Valentine untuk Pacar yang Nggak Romantis
Sebentar lagi Valentine, nih. Pilih hadiah buat kekasih hati emang susah-susah gampang. Apalagi kalau pacar kita bukan tipe orang yang romantis, makin susah deh. Mau kasih bunga, takut dikira wisudaan. Mau kasih puisi, ntar dibilang lebay. Mau kasih coklat, yah pacar lagi diet. Serba salah! Terus kira-kira apa dong ya? Jangan khawatir. Kita selalu datang dengan solusi. Kali ini, kita kasih kamu beberapa ide kado buat pacar! …
Kami Tahu Kepribadian Cewek Dari Jenis Tas Pilihannya
Sudah bukan rahasia lagi, yang namanya aksesori dan fashion item milik wanita itu jenisnya banyak sekali. Apalagi bicara soal tas, rasanya tidak ada wanita yang memiliki hanya satu buah tas saja. Tapi meskipun jumlahnya tidak hanya satu, wanita cenderung membeli dan mengenakan tas dengan jenis yang sama—jenis yang sesuai dengan karakternya. Setiap jenis tas yang dipilih wanita, baik itu tote bag, shoulder bag, hand bag, …