tulis Tag Archives

Tips Memilih Buku Untuk Pembaca Pemula

Citeeszen, tahukah kamu pada bulan Mei ini, kita memperingati hari buku nasional? Untuk itu aku ingin mengajak kamu untuk memilih buku bacaan dan mulai membaca. Apakah kamu suka membaca? “Sibuk” sering menjadi alasan untuk tidak membaca. Padahal ada banyak hal yang bisa kamu dapatkan dan pelajari dari membaca sebuah buku lho. Sayangnya, masih banyak orang menganggap kalau membaca itu identik dengan kegiatan sekolahan yang hanya …